Pj Bupati Yusman Mahbub Minta Pj Sekda Morowali Jaga Netralitas ASN Bekerja Ikhlas Saja

    Pj Bupati Yusman Mahbub Minta Pj Sekda Morowali Jaga Netralitas ASN Bekerja Ikhlas Saja
    Pj Bupati Yusman Mahbub bersama Pj Sekda Morowali dan istri

    MOROWALI, Sulawesi Tengah - Pj Bupati Morowali Drs. Yusman Mahbub, M.Si, resmi melantik dan mengambil sumpah jabatan Drs.H.Abdul Wahid Hasan, M.Pd sebagai pejabat Sekretaris Daerah Kabupaten Morowali, bertempat dihalaman kantor Bupati Morowali, Senin (09/09/2024).

    Pelantikan tersebut turut dihadiri Plt Ketua PKK Morowali Ny. Pak Fawakihah Yusman Mahmud, Dandim 1311/Mrw, Wakapolres Morowali, pimpinan Perbankan, perwakilan anggota DPRD Morowali Para Pimpinan OPD, sejumlah Kepala Desa serta undangan lainnya.

    Dalam sambutannya PJ Bupati Usman Mahmud mengungkapkan rasa bangga atas terselenggaranya pelantikan dengan sukses ia juga mengucapkan selamat kepada Abdul Wahid Hasan atas pengangkatan sebagai PBB dan Morowali dan berharap agar tugas serta tanggung jawab yang diemban dapat dilaksanakan dengan baik.

    "Selamat kepada Pj Sekda Morowali yang baru saja dilantik, semoga bisa menjalankan tugas dengan baik, selaku Pj Sekda harus tunjukkan kepada seluruh ASN bahwa kita berprestasi begitu juga kepada ketua DWP Morowali Semoga bisa menjalankan programnya dengan baik, " harap Yusman Mahbub.

    Pj Bupati Morowali Yusman Mahbub juga menekankan kepada Pj Sekda Morowali maupun seluruh ASN serta honorer dan seluruh aparatur lingkup Pemda Morowali untuk menjaga netralitas jelang Pilkada Morowali.

    Yusman Mahbub menyampaikan jangan ada aparatur pemerintah yang terlibat dalam kegiatan politik jelang Pilkada Morowali yang nantinya justru berdampak pada diri sendiri maupun calon itu sendiri yang didukungnya tetapi bekerja ikhlas saja laksanakan tugas sesuai tupoksi masing-masing.

    "Saya selaku Pj Bupati Morowali minta kepada Pj Sekda dan seluruh ASN agar menjaga netralitas, tugas kita melayani masyarakat mari bekerja dengan ikhlas. Soal pilihan itu kembali ke hati masing-masing, jangan perlihatkan bentuk dukungannya karena sebagai aparatur pemerintah dilarang ikut terlibat langsung dalam kegiatan politik sesuai aturan yang berlaku, " tegasnya saat di wawancara sejumlah awak media.

    (PATAR JS)

    morowali
    Patar Jup Jun

    Patar Jup Jun

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 1311-02/BS Kopda Melky Pallangan...

    Artikel Berikutnya

    Ajak Warga Jaga Kamtibmas, Babinsa Koramil...

    Berita terkait

    Bawaslu Morowali Awasi Proses Pendaftaran Cakada Pastikan Berjalan Sesuai Prosedur 
    ATR/BPN Morowali Mengucapkan Selamat & Sukses Atas Dilantiknya Yusman Mahbub sebagai PJ Bupati Morowali
    Dorong Kewirausahaan bagi Ormas dan Kepemudaan, PT Vale IGP Pomalaa Gelar Business Model Competition
    Lapangan Sangiang Kinambuka Jadi Rebutan Titik Kampanye, Dibahas Alot Hingga Larut Malam di Rakor KPU Morowali Setujui Dana Kampanye 30 M lebih
    PT Vale Serahkan Bantuan Alkes dan Paket Makanan Sehat di 9 Puskesmas Area Pemberdayaan
    Bawaslu Morowali Awasi Proses Pendaftaran Cakada Pastikan Berjalan Sesuai Prosedur 
    ATR/BPN Morowali Mengucapkan Selamat & Sukses Atas Dilantiknya Yusman Mahbub sebagai PJ Bupati Morowali
    Dorong Kewirausahaan bagi Ormas dan Kepemudaan, PT Vale IGP Pomalaa Gelar Business Model Competition
    Lapangan Sangiang Kinambuka Jadi Rebutan Titik Kampanye, Dibahas Alot Hingga Larut Malam di Rakor KPU Morowali Setujui Dana Kampanye 30 M lebih
    PT Vale Serahkan Bantuan Alkes dan Paket Makanan Sehat di 9 Puskesmas Area Pemberdayaan
    Dandim 1311/Mrw Didampingi Danramil 1311-02/BS Letakkan Batu Pertama Pembangunan RTLH di Desa Padabaho, Target 2 Minggu Selesai
    Diduga Belum Kantongi Izin, PT RUJ di Morowali Bebas Beraktivitas Terkesan Kebal Hukum
    PT Vale Berhasil Wujudkan Kemandirian Petani Ramah Lingkungan di Area Pemberdayaan Termasuk di Morowali
    Teamwork yang Solid, Danrem 132/Tdl Makan Siang bersama Para Prajurit Petarung Tadulako
    PT Vale Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1445 H/2024 M

    Rekomendasi berita

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pengamanan VVIP Super Ketat, TNI Kawal Kedatangan Tamu Negara Hadiri Pelantikan Presiden RI
    Kepala Zona Bakamla Tengah Laksanakan Courtesy Call ke Mapolda Sulsel
    Sekolah Angkasa Lanud Sultan Hasanuddin Mengikuti Babak Penyisihan Lomba AMSO

    Tags